Di ceritakan kedamaian hutan yang sudah berlangsung lama, hancur oleh sebuah gempa bumi. Hingga munculah lava yang menyembur dari tanah dan memusnahkan seluruh mahkluk yang terkena olehnya, termasuk roh-roh yang ada dalam hutan tersebut. Ituloh mahkluk-mahkluk yang berbentuk seperti kelinci. banyak dari mereka mungkin telah musnah, namun ada beberapa yang berlindung dalam sebuah energi yang di bentuk oleh roh gunung. Sayangnya pelan-pelan roh ini terbakar oleh aliran lava ini. Inilah yang akan menjadi misi kita dalam game ini, yaitu menyelamatkan roh gunung tersebut beserta roh-roh yang dia lindungi.
Wenjia adalah sebuah game 2D platformer dengan element puzzle di dalamnya. Kita dapat dengan bebas melakukan perjalanan di antara 2 alam, yang masing-masing dengan tantangan dan rintangan yang berbeda. Kita harus menggunakan mekanisme 2 alam ini untuk menyelesaikan misi yang ada. Dalam gameplay kita hanya akan berjalan maju, sembari menghindari berbagai rintangan yang menghadang. Dari sebuah jurang, hingga duri tajam yang mengejar kita. Terkadang kita harus berganti alam untuk dapat melewati rintangan yang ada. Terdengar mudah bukan?! Tapi percayalah makin lama kita akan menghadapi rintangan yang menantang. Misalnya berganti alam saat melompat.
Game ini mempunyai grafis yang indah. Memunculkan warna-warna yang cerah dari alam materi. Dan keunikan yang keren dan gelap dari alam energi. Kontras yang tajam di antara kedua dunia memberikan sebuah nuansa visual yang unik bagi kita. Kontrol juga berlangsung sangat nyaman dan mudah di pahami. Hanya ada 3 kontrol dasar, yaitu berjalan, melompat dan berganti alam. Untuk berjalan kita ahanya perlu melakukan swipe ke arah kiri atau kanan di kiri bawah layar. Untuk melompat, kita bisa melakukannya dengan mentap kanan bawah layar, dan terakhir untuk berganti alam, kita cukup mentap layar tengah di kanan layar. Sesimple itu, namun game ini punya tingkat kesulitan yang menantang dan seru.
TESTING | Xiaomi redmi 4 Prime Marshmallow |
MODE | Offline |
REQUIRED: Android OS 6.0 And Up
Narasi dan cut-scene yang menarik |
Melintasi 2 alam, baik itu gameplay maupun storynya |
Grafis indah dengan gameplay yang seru! Komplit deh!!! |
Petunjuk...!!!
- Download
- Extrak file "zip" nya dengan winrar/zip (kalo tidak punya pc, teman-teman bisa memakai aplikasi android dengan memasangnya dari >>> Playstore <<< atau instal file apknya dengan >>> Zarchiever Pro <<< )
- Instal gamenya (cukup klik file "apk" di file manager.)
- Taruh data di Sdcard/android/obb/di sini guys (kalau belum ada "BUAT" foldernya manual)
- Size
- Selamat memainkan gamenya guys......
Akhir kata, terima kasih telah mengunjungi Blog saya yang masih cupu ini.... hehehe
0 Response to " WENJIA apk + obb "
Post a Comment